latest Post

Tips Menjadi Mahasiswa yang Berprestasi

Tips Menjadi Mahasiswa yang Berprestasi

Kita sebagai mahasiswa dan pemuda, mari bersama-sama untuk menimba ilmu sebanyak-banyaknya dan meraih prestasi serta kebanggaan untuk orang-orang yang selalu menyayangi kita.

Berikut ini, ada beberapa tips untuk kita sebagai mahasiswa menjadi mahasiswa yang berprestasi di kampus.
1. Pahami apa manfaat dari segala sesuatu yang dilakukan
2. Duduk di bangku bagian depan
3. Aktif di dalam kelas perkuliahan
4. Menyimak dengan khidmat dan mencatat point-point penting dari penjelasan dosen
5. Kritis dan berani mempertahankan pendapat yang diyakini
6. Mencari info tambahan di luar dari perkuliahan
7. Punya schedule belajar dan mengerjakan tugas
8. Curi start, no SKS (sistem kebut semalam)
9. Punya skala prioritas
10. Rajin diskusi dan belajar kelompok dengan teman-teman
11. Totalitas dan serius
12. Mempraktikkan ilmu yang didapat

About Pemulung Ajah

Pemulung Ajah
Recommended Posts × +

0 komentar:

Posting Komentar